Pernahkah Anda bertanya-tanya tentang mengapa cincin nikah selalu dipakai di jari manis?
Kelima jari kita bisa merepresentasikan setiap orang yang berperan dalam hidup kita. Mari simak maknanya!
- Jempol yang berada di tempat pertama merepresentasikan orang tua
- Telunjuk yang berada di tempat kedua merepresentasikan saudara
- Jari tengah yang berada di tempat ketiga merepresentasikan diri sendiri
- Jari manis yang berada di tempat keempat merepresentasikan pasangan
- Kelingking yang berada di tempat kelima merepresentasikan anak
Kumpulan artikel-artikel yang mudah-mudahan dapat kita jadikan sebagai bahan renungan
Kamis, 24 Oktober 2013
Senin, 21 Oktober 2013
PENGENALAN KOMPUTER PADA ANAK USIA DINI
Salah satu tugas penting yang harus dilaksanakan oleh pendidik anak usia dini adalah menyiapkan anak didik agar dapat hidup di masa depan dengan lebih baik. Diperkirakan pada masa depan nanti penggunaan teknologi akan semakin mendominasi kehidupan kita. Untuk itu semenjak dini pendidik perlu mengenalkan teknologi tersebut kepada anak didik.Karena penguasaan teknologi dimasa depan akan menentukan kejayaan sebuah bangsa.
Guru sebagai agen pembelajaran sudah sepantasnya menguasai perangkat teknologi, khususnya komputer. Pengenalan perangkat teknologi semenjak dini berguna untuk menghindarkan munculnya generasi muda yang gaptek atau gagap dalam menggunakan teknologi. Sehingga di masa depan nanti guru tidak hanya berperan sebagai penyampai materi semata tetapi lebih berperan sebagai fasilitator yang mampu menciptakan proses belajar dalam individu.
Guru sebagai agen pembelajaran sudah sepantasnya menguasai perangkat teknologi, khususnya komputer. Pengenalan perangkat teknologi semenjak dini berguna untuk menghindarkan munculnya generasi muda yang gaptek atau gagap dalam menggunakan teknologi. Sehingga di masa depan nanti guru tidak hanya berperan sebagai penyampai materi semata tetapi lebih berperan sebagai fasilitator yang mampu menciptakan proses belajar dalam individu.
Purwaceng - Pimpinella pruatjan
Pimpinella pruatjan | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||
| ||||||||||||||
Nama binomial | ||||||||||||||
Pimpinella pruatjan |
Purwaceng (Pimpinella pruatjan)
Adalah tumbuhan herbal dari genus Apiaceae. Terkenal karena khasiatnya yang dapat meningkatkan stamina bagi si peminum. Biasanya diolah dalam bentuk bubuk purwaceng, kopi purwaceng dan susu purwaceng
Minggu, 13 Oktober 2013
Binahong
Binahong | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||
|
Binahong (Latin : Bassela rubra linn, Inggris : Heartleaf maderavine madevine, Cina : Deng san chi) adalah tanaman obat yang tumbuh di dataran rendah maupun dataran tinggi dan mempunyai banyak khasiat dalam meyembuhkan berbagai macam penyakit ringan maupun berat. Tanaman ini sudah lama ada di Indonesia tetapi baru akhir-akhir ini saja menjadi alternatif bagi sebagian orang untuk dijadikan obat alami untuk menyembuhkan atau mengurangi beberapa penyakit ringan maupun berat.
Tanaman yang konon berasal dari Korea ini dikomsumsi oleh orang-orang Vietnam pada saat perang melawan Amerika Serikat pada tahun 1950 sampai 1970an. Tanaman ini dikenal juga di kalangan masyarakat Cina dengan nama Dheng San Chi dan telah ribuan tahun dikonsumsi oleh bangsa Tiongkok, Korea, Taiwan dll. Bagian daun dari tanaman inilah yang biasanya dijadikan sebagai obat alami selain dari batang dan umbinya.
BUNGA ROSELLA
Bunga Rosella pada umumnya sering dijadikan minuman atau sirup. Rasa asam yang ditimbulkan dari kelopak bunga ini menciptakan rasasegar sehingga sangat cocok dijadikan minuman/sirup. Tanaman yang memiliki nama ilmiah Hisbiscus Sabdariffamerupakan tanaman yang bunganya biasa hanya dikonsumsi sebagai minuman yang menyegarkan ini. Ternyata memiliki banyak khasiat.
Pohon Rosella tumbuh dari biji/benih dengan ketinggian yang bisa mencapai 3 - 5 meter serta
mengeluarkan bunga hampir sepanjang tahun. Bunga Rosella berwarna merah cerah, Kelopak
bunga atau berwarna merah gelap dan tebal. Bagian bunga Roselle yang bisa diproses menjadi makanan ialah kelopak bunganya (kaliks) yang mempunyai rasa yang masam. Kelopak bunga ini bisa diproses menjadi berbagai jenis olahan seperti minuman, jelly, saos, serbuk (teh ) atau manisan Roselle. Daun muda Roselle bisa juga dimakan sebagai ulam atau salad.
Pohon Rosella tumbuh dari biji/benih dengan ketinggian yang bisa mencapai 3 - 5 meter serta
mengeluarkan bunga hampir sepanjang tahun. Bunga Rosella berwarna merah cerah, Kelopak
bunga atau berwarna merah gelap dan tebal. Bagian bunga Roselle yang bisa diproses menjadi makanan ialah kelopak bunganya (kaliks) yang mempunyai rasa yang masam. Kelopak bunga ini bisa diproses menjadi berbagai jenis olahan seperti minuman, jelly, saos, serbuk (teh ) atau manisan Roselle. Daun muda Roselle bisa juga dimakan sebagai ulam atau salad.
Langganan:
Postingan (Atom)