Sabtu, 31 Desember 2011

Stop dreaming start action




Stop dreaming start action itulah cara berfikir orang cerdik menjadi pemenang dalam menghadapi segala persaingan.. ..! orang cerdik menghitung berapa profit yang bisa didapat dari suatu bisnis, orang biasa menghitung berapa resiko yang akan mereka tanggung untuk memulai suatu bisnis



orang cerdik pandai dalam ketrampilan mengatur ,mengolah memanajemen keuangan sehingga lima persen(5%) orang cerdik mempunyai masalah kelebihan uang oleh karena itu mereka slalu berfikir dengan matang kemana lagi investasi atau bisnis yang menghasilkan banyak uang dan slalu melihat segala peluang yg ada, bagi orang cerdik uang hanyalah sebuah permainan, bagaimana dari uang bisa menghasilkan uang

orang biasa tidak pandai dalam mengatur,mengelola dan memanajemen keuangan sehingga sembilan puluh lima persen (95%) orang orang biasa mempunyai masalah kekurangan uang, oleh karena itu mereka terus berfikir untuk terus bekerja mencari uang

orang cerdik selalu berfikir stop dreaming start action artinya orang cerdik slalu siap dalam mengambil setiap kesempatan mereka lebih siap action dan tidak pernah dreaming (bermimpi) siap action dalam melawan segala rintangan dan hambatan untuk mewujudkan segala impiannya (her/his dreaming)

orang biasa slalu menunda nunda (nato) no action think only sehingga kehilangan 100 % dari kesempatan yang tidak pernah digunakan atau mereka selalu berhenti pada keterbatasan diri mereka dan juga terpengaruh oleh pikiran pikiran seperti takut untuk memulai (tidak percaya diri) , takut gagal, takut pada resiko terfikir-kah oleh anda banyak orang yang meninggal bersama sejuta impiannya hanya karena mereka takut !


anda menjadi siapa ketika keadaan tidak sesuai dengan keinginan anda ? pertanyaan itu sebenarnya tidak perlu anda jawab kalo sebenarnya anda mampu menjadi seorang pemenang karna kecerdikan anda dalam berfikir dan bertindak ! dan saya yakin anda sangat mampu merubah pola fikir anda mulai dari saat ini.. seperti kata mas joko susilo
satu-satunya- pembeda-antara- pemenang- dan-pecundang- adalah-pemenang- langsung- melakukan- action


jadi pertanyaannya sudah siap-kah anda menjadi seorang pemenang menjadi seorang langsung bertindak dan berfikir dengan cerdik untuk masa depan anda yang lebih baik

seperti kata pepatah


seorang pemenang tidak akan berhenti di-awal dan orang berhenti di-awal tidak akan pernah menjadi pemenang !

anda akan dikritik ketika tidak melakukan sesuatu dan anda akan dikritik ketika tidak melakukan sesuatu, jadi lakukan saja apa yang menurut anda benar (eleanor roosevelt)

mungkin kata pepatah itu mengandung arti satu satunya yang dapat menghentikan anda adalah diri anda sendiri

jadi sudah waktunya ada mengambil keputusan kecil yang berbeda ( kadang banyak dari keputusan keputusan kecil yg membuat orang pada akhirnya menjadi luar biasa ) keputusan dalam menentukan hidup anda, keluarga anda, keuangan anda dan kepentingan lainnya dengan kekuatan keyakinan akal dan pengetahuan yang diberikan oleh Tuhan ! lalu setelah anda mengambil keputusan kecil...anda harus berfikir dimana saat ini anda berpijak dan kemana arah tujuan anda ( maksudnya apa yang ingin anda capai dalam 3 bulan kedepan atau 5 tahun yang akan datang) lalu kemudian ambil langkah pertama (start action ) dengan komitmen , konsisten ,kesabaran dan yang terpenting untuk mulai merubah pola fikir anda menjadi lebih cerdik dan menjadi seorang pemenang

sudah siap-kah anda berfikir cerdik dan menjadi seorang pemenang... ?

Tidak ada komentar: